Bismillahirrohmanirrohim..
Assalamualaikum sahabat istan, tema kita kali ini adalah :
"Jaga akhlak Pada teman"
MAKIN AKRAB, MAKIN TIDAK SOPAN ?
Oleh Ustadz Yulian Purnama
Sebagian kita (mungkin juga saya), semakin akrab dengan teman malah semakin menggampangkan, semakin berkurang kesopanannya, dan
berkurang akhlaknya kepada temannya.
Simak sabda Nabi Shallallahu'alaihi wasallam, "Sahabat yang paling baik di sisi Allah adalah yang paling baik sikapnya terhadap sahabatnya.
Tetangga yang paling baik di sisi Allah adalah yang paling baik sikapnya terhadap tetangganya" (HR. At Tirmidzi 1944,
ia berkata: "Hasan Gharib", dishahihkan Al Albani dalam Silsilah Ash Shahihah)
Demikian pembahasan mengenai tema tersebut.
Silahkan Share Ke Teman Atau Keluarga sahabat yaaa...
Semoga Allah SWT. senantiasa menjaga kita, melindungi kita dari segala sesuatu yang buruk, meridhoi kita, memberikan rahmatNya kepada kita semua, dan senantiasa kita dapat memperkuat amalan ibadah kita Aamiin...
terimakasih sahabat istan, dan semoga bermanfaat.
Wassalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.